Kitab Al-Mawaidzul Ushfuriyah ini merupakan salah satu kitab kuning klasik karya Syekh Muhammad bin Abu Bakar dan lebih familiar disebut “Al-Ushfury” atau “Usfuriyah”. Kitab ini sudah tidak asing lagi di kalangan santri dan lingkungan Pondok Pesantren di Indonesia. Mengulas 40 hadits yang sudah dikumpulkan secara khusus berdasarkan bab-bab yang berurutan. Kemudian, di dalamnya ada tambahan penjelasan singkat dan kisah-kisah inspiratif bersifat sufiyyah yang dapat memberikan motivasi dalam mencerna makna agama Islam secara mendalam.
Tags
Buku dan Kitab